HUT Bhayangkara ke-75 Kades Teluk Pinang Bekerjasama dengan UPT Puskesmas Banjarsari Ciawi Adakan Vaksin Serentak.

Bogor,– sorottipikor.com l
Virus covid semakin meningkat akhir akhir ini, yang mana terbukti banyak sekali pasien covid yang memadati rumah sakit baik nengeri ataupun swasta, tidak heran mengingat lemahnya Ekonomi sangat terdampak serius dengan pendapatan sehari hari untuk berjuang mempertahankan kehidupan sehingga kurangnya asupan vitamin dan gizi sehingga berpengaruh besar kepada kesetabilan tubuh (imun).

Dalam menyambut Hari Kebesaran Bhayangkara yang ke 75 tahun,jatuh pada tanggal 1 juli 2021Kepala Desa Teluk Pinang Kecamatan Ciawi Kabupaten Bogor mengadakan vaksin serentak tentunya didampingi oleh Protokol kesehatan yang bekerja sama dengan puskesmas Banjar Sari.
saya sebagai Kepala Desa menghimbau kepada masyarakat saya untuk menjalankan aturan pemerintah melaksanakan vaksin dalam mencegah virus corona,ada 300 masyarakat yang siap untuk divaksin termasuk saya pribadi siap untuk divaksin.karena sehat itu mahal terangnya Kades Ade

bhabinsa,bhabinmas, kanit juga kadus turut mengontrol dn mengawasi kegiatan tersebut,masyarakat sangat antusias dan bersemangat rela mengantri untuk tujuan sehat tentunya,
sebagai masyakat yang baik apa yang menjadi peraturan pemerintah saya harus ikuti karena memang benar bantak sekali masyakat yang terjangkit corona,saya ingin sehat makanya Kepala Desa mengadakan kegiatan ini saya langsung daftarkan diri beserta keluarga saya ucap iis

kegiatan vaksin tersebut berjalan dengan lancar apalagi petugas kesehatan dari puskesmas setempat sangat telaten dalam pelayanan kepada masyarakat.

Pewarta : Eva.

Please follow and like us:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *