Satres Narkoba Polres Cianjur Gerebeg Home Industri Miras Berbagai Merek Yang Diduga Palsu Dan Tidak Memiliki Perijinan.

Cianjur, — sorottipikor.com l Pada hari Rabu tanggal 02 September 2020 Wib sekitar jam 22.07 wib samapai dengan jam 04.30 wib satuan satres narkoba polres cianjur yang di pimpin Kasat res narkoba AKP Ade Hermawan menuturkan, telah mendatangi lokasi yang diduga membuat dan menjual minuman keras beralkohol berbagai merek yang tidak memiliki perijinan serta dugaan lebel palsu.

Dimana memproduksi didalam rumahan yang  beralamat didaerah Sukaluyu tepatnya di Perumahan Sukamulya Regency, Blok F. Desa Sukaluyu Kecamatan Sukaluyu dan kab cianjur.berdasarkan informasi yang didapat dari masyarakat atau warga setempat bahwa ditempat tersebut digunakan untuk memproduksi dan membuat minuman beralkohol yang diduga palsu.

Begitupun warga merasa resah dengan hal tersebut.sehingga berdasarkan laporan masyarakat setempat  satuan satres narkoba polres cianjur mendatangi dan melakukan tindakan kepolisian menyita serta mengamankan pemilik barang miras beralkohol berbagai merek berikut alat alat atau sarana yang digunakan untuk memproduksi.

Nama penjual Donal Simanjuntak Tempat tanggal lahir Medan tanggal 07 November  1983, warganegara indonesia, Pekerjaan Wiraswasta, Agama Islam, alamat : Dusun Kali, Kecamatan Pulau rakyat tua, Kab Asahan , Provinsi Sumatra Utara. Barang bukti yang di amankan yaitu : – Mansion / Wosky         :102   botol. – Iceland                           :25 botol. – Mc Donald                     :23 botol – Vodka                             :10 botol – Vodka Imperial              :18 botol – Alkohol Kemasan Botol Plastik                              :36 botol – Jerigen campuran minuman                         :3 jerigen – Drum Berwarna Biru isi Bahan                               :2 Drum – Drum Berwarna Biru Isi Kosong                            :7 Drum – Tutup Botol Berbagi Merk                                 :2 Dus – Stiker Berbagai Merk                                 :1 Dus – Botol Kosong Berbagai   Merk                               :14 Dus – Mesin Pres Botol         :2 Karung      – Aroma Minuman          :5 Jerigen Kecil – Lem Kayu                      :1 Plastik – Pemanis Buatan          :2 Plastik – Sintrun                          :1 Plastik – Botol Plastik                :5 Paket   kemudian selanjutnya dibawa ke polres cianjur untuk tindaklanjut Pemeriksaan terhadap penjual/pemilik minuman dan melakukan penyitaan terhadap barang bukti berupa minuman keras berbagai merek.

Reporter : Arif

Please follow and like us:

Leave a Reply

Your email address will not be published.