SSB Satria Muda Ciherang ikuti Turnamen Prakompetisi PSSI Cianjur

Cianjur,– sorottipikor.com l
Grand Final Ju’mat Kemarin (06/03/2020) di Stadion Badak Putih dari 16 Tim peserta maju ke babak Final SMC FC Ciherang lawan Sifer FC sukaluyu.

Sekolah Sepak Bola (SSB) Satria muda Ciherang mengikuti turnamen Prakompetisi yang diselenggarakan oleh PSSI Cianjur thn 2020, selama babak penyisihan, hingga akhir laga Satria Muda Ciherang Berusaha untuk membuktikan menjadi yang terbaik dengan menginjakan kaki di partai Final, meski hanya menjadi juara Ke-2.

Ketua SSB Satria Muda Ciherang Andrik Insap Malik menjelaskan, Bagi Satria Muda Ciherang, SSB yang akrab Disebut SMC Bukan Tujuan Utama menjadi juara, tujuan utama adalah hobi anak muda yang positif Menjadi bagian Utama. Juara adalah Bonus untuk Persembahan, Dahaga Titel Juara yg disematkan untuk SMC dan Seluruh insan Bola di Desa Ciherang. kami mempunyai
Visi : “Mencrang” yaitu Membentuk pemain muda yang ber-Ahlaqulkarimah, Berkualitas, Profesional yang berorientasi masa Depan
Misi : Mempersiapkan Pemain Muda ber-karakter, mempunyai Semangat juang dan menjungjung tinggi nilai nilai Sportifitas dalam Olahraga.

SSB Satria Muda Ciherang adalah Organisasi Dibawah naungan Desa Ciherang yang disahkan oleh Kepala Desa Ciherang, Nyanyang Sarif Hidayat sejak tahun 2019 lalu yang mempunyai sekertariat (Home base) lapangan utama Desa Ciherang Jalan Raya Bandung Km.7 masuk dalam Divisi olahraga Karangtaruna Desa Ciherang.

“Saat ini alhamdulillah mempunyai Pengurus Yang Profesional, akuntable dan bisa dipertanggung jawabkan, Jajaran pengurus, manager Irwan, ketua Andrik Insap malik, wk ketua Sinyo, divisi-divisi: Komeng, dikdik, midi, samsam, Rudi, Ujang, indra,
Lukman, Agus Zho, Tim pelatih: Pelatih Kepala Wawan Karnawan (eks Pemain timnas dan Mantan Persib era 70-80han), dadang Kurnaedi, Ripal, Tatan Rustandi, Olin,” pungkas Andrik.

Reporter : Arif
Editor : Ark.

Please follow and like us:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *